Berita > Kunjungan kepala perwakilan Ombudsman wilayah Kalimantan Utara
Rabu 18 Sep 2024, 174 View
Administrator
Kunjungan kepala perwakilan Ombudsman wilayah Kalimantan Utara ibu Maria Ulfah, S.E., M.Si., dalam rangka supervisi terkait pelayanan publik di Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tana tidung pada Rabu (18/9/2024).